Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Melaksanakan Patroli Dialogis

    Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Melaksanakan Patroli Dialogis
    Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Melaksanakan Patroli Dialogis


    Indramayu, - Polsek Sukagumiwang jajaran Polres Indramayu Polda Jabar dan Babinsa melaksanakan silaturahmi Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Sukagumiwang, Kabupaten Indramayu, Sabtu (22/07/2023)

    Demi terwujudnya kondusifitas di wilayah binaannya, keduanya menjalin soliditas atau kekompakan dalam melaksanakan patroli dialogis di pemukiman penduduk.

    Kapolres Indramayu, AKBP M. Fahri Siregar melalui Kapolsek Sukagumiwang, Kompol G. Sumantri mengatakan, kegiatan tersebut dalam rangka Quick Wins Presisi program 2 perbaikan Integrasi Polisi dengan Masyarakat.

    Selain itu kegiatan patroli bersama ini untuk meningkatkan soliditas antara TNI-Polri dengan Masyarakat, terang Kapolsek didampingi Kasubsi PIDM Humas Polres Indramayu, Ipda Tasim.

    Dalam kesempatan tersebut, lanjut Kompol H. Kasidi, Bhabinkamtibmas bersama Babinsa mengingatkan serta menghimbau warga masyarakat agar selalu berperan aktif untuk menjaga keamanan dan ketertiban sehingga masyarakat dapat beraktivitas dengan tentram.

    Gunakan medsos dengan baik dan bijak serta tidak mudah terprovokasi oleh isu – isu yang berkembang di Media Sosial (Berita Hoax).

    Hindari tindakan main hakim sendiri dan segera melaporkan kepada Bhabikamtibmas /Polsek bila ada kejadian.

    Kapolsek berharap dengan dilaksanaknya patroli bersama dapat terjalin keakraban dalam komunikasi untuk mampu memperkokoh sinergitas TNI-Polri dengan masyarakat.

    Menurutnya, kegiatan tersebut sangat efektif untuk menyerap aspirasi dan keluhan dari masyarakat melalui sambang patroli dialogis.

    “Dengan demikian, dalam penyelesaian setiap permasalahan tidak berkembang sehingga dapat mengganggu kamtibmas.” pungkas Kapolsek.

    Indramayu

    Indramayu

    Artikel Sebelumnya

    Jalin Komunikasi Bhabinkamtibmas Selalu...

    Artikel Berikutnya

    Polwan Bhabinkamtibmas Polsek Balongan Sosialisasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Bangun Ketahanan Pangan Nasional, Indonesia Harus Puasa Impor Produk Pertanian dan Peternakan
    Jelang Hari Jadi TNI AD Ke-79 TA 2024, Koramil Tembagapura Gelar Karya Bakti dan Pemberian Bansos

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll